Sifat Sifat Hacker
mungkin ada yang bertanya tanya tentang bagaimana cara menjadi hacker professional..
sekarang saya akan menjelaskan tentang hacker semampu saya saja..
pengertian:
hacker or hacking itu memiliki pengertian yang sangat luas..
karena hacker itu memiliki banyak cabang dan jurusan..
tetapi sejatinya tujuan mereka itu adalah mencari kelemahan pada sebuah system..
jadi intinya hacker itu adalah orang orang yang mencari suatu kelemahan pada sebuah system..
baik itu system keamanan maupun system jaringan..
sifat:
ada beberapa sifat yang dimiliki oleh seorang hacker..
jika anda ingin menjadi hacker teladanilah sifat sifat mereka..
1.Berfikir Untuk Mencari Jalan Keluar
ini adalah ciri khas seorang hacker..
mereka akan berusaha untuk mencari jalan keluar untuk mengatasi masalahnya..
mereka akan berusaha keras untuk mencari sebuah celah di sebuah system keamanan..
bukan cuma itu mereka juga berusaha untuk mencari cara untuk menambalnya..
2.tidak pernah bangga secara berlebihan
terkadang seseorang akan bangga jika mereka berhasil menerobos system keamanan..
tetapi di beberapa kasus bahkan ada yang bangga sampai berlebihan..
bahkan bisa di katakan "4L4y" ..
mereka langsung memamerkan hasil hackingnya ke semua orang..
yang pada akhirnya mereka di anggap lamer oleh hacker hacker professional lainnya..
bukan cuma itu mereka akan di "asingkan" oleh orang lain karena sifatnya..
(dari
hasil survei ku yang paling sering pamer pamerin hasil hacking mereka
adalah "hacker pakistan,Hacker Indonesia,Hacker nigeria,Hacker
syria,hacker malaysia")
mereka memamerkan hasil hacking mereka dan bahkan menggembor-gemborkannya...
3.diam tapi menghanyutkan
tak semua hacker mempunyai sifat ini..
tetapi faktanya banyak juga hacker yang mempunyai sifat pendiam..
baik itu diam karena banyak berfikir maupun diam karena banyak menghayal.. :3
4.sharing ilmu
hacker biasanya sering mempublikasikan tentang tehnik hacking atau tutorial..
mereka sangat suka memberi informasi kepada para newbie..
tetapi sangat benci jika di kepo'in.. :v
itu karena mereka sangat sibuk dengan urusan mereka...
5.Berfikir tenang
tenang adalah kunci untuk menyelesaikan masalah..
jika anda tidak memiliki ketenangan sedikitpun..
mungkin anda akan bergabung dengan orang orang yang ada di RSJ dan membuat sebuah team baru disana..
6.Sabar
ini adalah salah satu sifat penting bagi seorang hacker..
seorang hacker haruslah memiliki kesabaran..
jika tidak..
kalian tidak akan berhasil dalam mengadapi semua masalah..
7.menghargai semua orang
seorang hacker biasanya sangat menghargai usaha seseorang..
baik itu kepada newbie maupun kepada master..
tapi yang terjadi sekarang adalah banyak para hacker yang tergolong medium..
mem"buly" para hacker yang tergolong newbie..
bahkan ada yang memuji mereka dengan tujuan agar si newbie di buly oleh rekan rekannya..
ini adalah salah satu sifat yang tergolong sangat buruk..
8.tidak pernah menyebut dirinya hacker
Budaya
hacker adalah suatu budaya tentang pengakuan. Seseorang tidak dapat
menyebut dirinya sendiri sebagai hacker. Seseorang tidak akan pernah
benar-benar menjadi hacker sampai orang lain (para hacker) menyebutnya
sebagai hacker. Untuk mendapatkan pengakuan ini tentu saja butuh usaha,
kerja keras, dan kontribusi kepada komunitas...
9.Mencari Kelemahan Target
tujuan seorang hacker adalah mencari kelemahan pada target..
tetapi ada suatu fakta yang sangat memalukan..
dimana seorang hacker bukan mencari kelemahan..
tetapi mencari siapa yang lemah..
ini tergolong sifat yang dikatakan sangat memalukan..
karena sejatinya hacker tidak akan menyerang target yang lemah..
10.Bermain Dari Belakang
tak semua hacker memiliki sifat seperti ini..
yang memiliki sifat seperti ini hanya beberapa saja..
mereka tidak pernah mempublikasikan hasil hacking mereka dengan mengatas namakan diri mereka..
mereka lebih suka duduk di belakang layar dan memakai nama orang lain untuk melakukan peretasan pada sebuah system..
mereka yang satu ini sangat sulit untuk di tebak..
kebanyakan mereka berpura pura bodoh agar jati diri mereka tidak di ketahui oleh orang banyak..
hanya segitu saja yang dapat saya sampaikan..
jika ada yang kurang atau ada yang salah saya minta maaf..